Profesi di Bidang Komputer (Freelance)
Komputer
untuk Bisnis Online (Freelance)
Definisi
Freelance
Freelance adalah
cara kerja dimana suatu pekerjaan dilakukan oleh seseorang secara mandiri,
tidak terikat kontrak atau perjanjian jangka panjang dengan sebuah perusahaan
atau orang yang mempekerjakannya.
Jenis Pekerjaan yang Dilakukan oleh Freelance
- Membuat Desain (logo, grafis, interior, dll)
- Membuat Website/ blog
- Membuat Aplikasi Android/ iOS
- Jasa Konsultan KeuanganJasa Penerjemah Bahasa Asing
- Menulis Artikel
- Digital marketing (SEO, SEM, etc)
- Membuat dan Mengedit Video
- Dan berbagai pekerjaan lainnya
Keuntungan
Menjadi Freelance Blogger
- Pekerjaan yang dilakukan freelancer biasanya sesuatu yang disukainya atau diminati. Dengan kata lain, seorang pekerja lepas dibayar untuk melakukan seesuatu yang disukainya.
- Seorang pekerja lepas dapat mengatur waktu mengerjakan tugasnya, baik itu pagi, siang, ataupun malam.
- Freelancer juga dapat mengerjakan tugasnya di mana saja tanpa harus repot-repot datang ke kantor.
- Seorang pekerja lepas dapat menghasilkan uang yang lebih besar, sesuai dengan tingkat kesulitan dan jumlah tugas yang dikerjakan.
Cara
Freelance Blogger Mendapat Uang
- Melalui Iklan ( Adsense dkk)
- Job Review
- Conten Placement
- Affiliate
- Kompetisi
- Acara Offline
Proses
Menjadi Blogger
1. Buat
Blog
Dalam
membuat blog bisa melalui beberapa pilihan yaitu:
- Kompasiana
- Blog Kampus
- Blogspot
- Wordpress
Sebagai
contoh adalah cara membuat blog melalui Blogspot
- Login ke Blogger
- Di sebelah kiri, klik panah bawah
- Klik Blog baru
- Masukkan nama blog
- Pilih alamat blog, atau URL
- Pilih template
- Klik buat blog.
2. Isi Konten Tulisan
- Topik Blog
- Isi Halaman
- Riset Keyword
- Tulis Artikel
- Publish
3. SEO
Search
Engine Optimization (SEO) adalah upaya mengoptimasi website untuk
mendapatkan peringkat teratas di hasil pencarian. Dengan mendapatkan ranking
tinggi di hasil pencarian dan potensi trafik organik pun meningkat.
Pentingnya
SEO untuk Website:
- Mesin Pencari adalah Sumber Informasi
Kini
orang-orang bisa mendapatkan informasi hanya dengan satu klik saja, yaitu
dengan mesin pencari.
- Trafik Didominasi Konten di Halaman Pertama
Jika
konten hanya muncul di halaman kedua, ketiga, atau bahkan di atasnya,
kemungkinan untuk mendapatkan trafik lebih kecil. Konten setidaknya harus
muncul di halaman pertama.
- Website Akan Ditemukan Melalui Berbagai Kata Kunci
Dengan
menerapkan langkah optimasi SEO, website bakal lebih mudah ditemukan dari
berbagai kata kunci dan bisa menjangkau lebih banyak audiens menggunakan
berbagai macam kata kunci yang berhubungan dengan topik utama.
- Brand Awareness dan Kredibilitas Meningkat
Semakin
mudah website ditemukan di hasil pencarian Google, semakin banyak orang yang
mengetahui website yang dibuat. Dengan begitu orang-orang akan semakin familiar
dengan bisnis tersebut dan brand awareness online yang dibuatpun meningkat.
- Trafik Organik Lebih Mudah Dikonversi
Salah
satu alasan mengapa SEO begitu penting untuk bisnis adalah kemudahan untuk
konversi (conversion). Pengunjung yang datang secara organik cenderung lebih
mudah dikonversi menjadi leads atau pelanggan.
4. Monetize
Blog
- Google Adsense
- Affiliate / Refferal
- Menerima Post Review/Guest Post Berbayar
- Kerjasama Dengan Penyedia Jasa Offline
- Menawarkan Spot Iklan Mandiri
- Menjual Barang/Jasa Secara Langsung
- Membership Program
- Jualan Website
5. Mendapatkan Uang
Dari semua proses yang telah dilalui maka seorang freelance blogger akan mendapatkan uang dari hasil pekerjaannya.
Komentar
Posting Komentar